Sabtu, 20 Maret 2010

Ogoh - ogoh Tantri Diarak



OGOH – OGOH TANTRI KOTAK DIARAK

Hem, memang banyak kreatifitas anak bali. Dalam rangka “ pengerupukan” sehari sebelum nyepi, dbali sudah tradisi membuat ogoh – ogoh yaitu patung besar terbuat dari bambu atau kertas yang berukuran raksasa. Biasanya ogoh – ogoh dbuat menyeramkan karena untuk mengusir buta kala , agar buta kala tidak menggangu umat hindu yang sedang melaksanakan “ catur brata penyepian “. Namun yang dibuat oleh Kerabat Kotak Bali yaitu perkumpulan anak anak yang suka dengan kotak dbali membuat ogoh ogoh dengan versi mereka. Dengan kretifitas kerabat kotak bali atau KeKaL, yang sering disebut begitu. Mereka membuat ogoh – ogoh Tantri sang vokalis kotak yang sedang beraksi. Mulai dari tahap pembentukan kerangka sampai selesai , mereka bekerja dengan kompak dan tanpa lelah. Bahan bahan dan dananya pun mereka kumpulkan dari sumbangan masing masing anggota KeKal. Alhasil ogoh – ogoh Tantri kotak pun selesai. Tepat tanggal 15 Maret 2010 sekitar jam 9 malam ogoh – ogoh tantri diarak dari jalan Saelus – Sesetan sampai di daerah Pegok kemeduin kembali ke jalan Saelus lagi.

1 komentar:

Pengikut